Minggu, 27 April 2014
KESEPAKATAN TINDAK LANJUT RAKOR KABUPATEN KONUT
18–19 APRIL 2014
Berdasarkan pelaksanaan Rakor-PNPM MP Kabupaten Konawe Utara yang
berlangsung dari tanggal 18 s/d 19 April 2014 bertempat di Sekretariat
Faskab PNPM-MPd Kabupaten Konawe Utara di Molawe dan dihadiri oleh Tim
Faskab dan Fasilitator Kecamatan sebagaimana yang tercantum dalam Daftar Hadir,
menghasilkan beberapa penegasan dan kesepakatan yang akan ditindak lanjuti dilapangan
sebagai berikut :
Laporan Program
Kecamatan&Laporan Individu Fasilitator (Hardcopy& Softcopy)...
Kesepakatan Rakor Bulan Maret 2014
KESEPAKATAN TINDAK LANJUT RAKOR KABUPATEN KONUT
05–06 MARET 2014
Berdasarkan pelaksanaan Rakor-PNPM MP Kabupaten Konawe Utara yang
berlangsung dari tanggal 05 s/d 07 Maret 2014 bertempat di Sekretariat Faskab di Molawe & Aula Rapat BPMD Konawe Utara di Wanggudu
yang dihadiri oleh Tim Faskab dan Fasilitator Kecamatan sebagaimana yang tercantum
dalam Daftar Hadir, menghasilkan beberapa penegasan dan kesepakatan yang akan
ditindak lanjuti dilapangan sebagai berikut :
Paling lambat tanggal 15 Maret 2014 seluruh
fasilitator memiliki asuransi...
Langganan:
Postingan
(
Atom
)